Selasa, 21 Oktober 2014

Harga Asus Zenfone 5 Beserta Kelebihan dan Kelemahan



Harga Asus Zenfone 5


Harga Asus Zenfone 5 Terbaru - Asus Zenfone 5 yang hadir dengan Harga terjangkau dan dibekali dengan Spesifikasi yang mumpuni. Harga Asus Zenfone 5 dibandrol dengan Harga sekitar Rp 2 Jutaan. Dengan spesifikasi mumpuni dan Harga Asus Zenfone 5 tentunya perangkat ini memiliki Kelebihan dan Kelemahan tersendiri.

Harga Asus Zenfone 5 Beserta Kelebihan dan Kelemahan



Spesifikasi dan Harga Asus Zenfone 5


Asus Zenfone 5 yang hadir di pasar dengan spesifikasi baik, handal,  dan mampu bersaing dikelasnya serta Harga Asus Zenfone 5 yang ditawarkan pun cukup terjangkau, pasti juga memiliki kelebihan dan kelemahan tersendiri. Sebelum membahas kelebihan dan kelemahan asus zenfone 5 alangkah baiknya jika menyimak spesifikasi berikut ini.

Spesifikasi Asus Zenfone 5


  • Jaringan 2G Network GSM 850 / 900 / 1800 / 1900 dan 3G Network HSDPA 850 / 900 / 1900 / 2100
  • SIM Dual SIM (Micro-SIM, dual stand-by)
  • BODY Dimensions 148.2 x 72.8 x 5.5-10.3dan berat 145 g (5.11 oz)
  • DISPLAY Type IPS capacitive touchscreen, 16M colors, ukuran 720 x 1280 pixels, 5.0 inches (~294 ppi pixel density). Layar Multitouch, Proteksi  Corning Gorilla Glass 3.
  • SOUND         Alert types Vibration, MP3 ringtones, Loudspeaker, 3.5mm jack
  • MEMORY Card slot microSD, up to 64 GB, Internal 8/16 GB, 1/2 GB RAM
  • DATA GPRS, EDGE Kecepatan di HSDPA, 42.2 Mbps dan HSUPA, 5.76 Mbps. Wi-Fi 802.11 b/g/n, Wi-Fi Direct, dan Wi-Fi hotspot.
  • Perangkat tukar data Bluetooth v4.0, A2DP, EDR, microUSB v2.0
  • CAMERA Primary 8 MP, 3264 x 2448 pixels, autofocus, LED flash, dan Geo-tagging. Video 1080p@30fps. Kamera Depan 2 MP.
  • OS Android OS, v4.3 (Jelly Bean), upgradable to v4.4.2 (KitKat)
  • Chipset Intel Atom Z2580/ Z2560
  • CPU Dual-core 2 GHz (Z2580)/ 1.6 GHz (Z2560)
  • GPU PowerVR SGX544MP2
  • Sensors        Accelerometer, proximity, compass
  • Messaging SMS(threaded view), MMS, Email, Push Email, IM
  • Browser HTML
  • GPS, with A-GPS, GLONASS
  • Java, via Java MIDP emulator
  • MP3/WAV/eAAC+ player, MP4/H.264/H.263 player, Organizer, Document viewer, Photo viewer/editor, Voice memo/dial, Predictive text input, dan FM radio.
  • Colors Charcoal Black, Pearl White, Cherry Red, Champagne Gold, Twilight Purple
  • BATTERY Non-removable Li-Po 2110 mAh battery talktime hingga 18 jam.

Kelebihan dan Kelemahan Asus Zenfone 5


Kelebihan Asus Zenfone 5


  • Kamera utama Asus Zenfone 5 memiliki resolusi 8 MP dengan dukungan autofocus, LED flash, dan Geo-tagging.
  • Chipset yang digunakan Intel Atom Z2580/ Z2560 yang jarang dimiliki oleh kompetitornya, namun Harga Asus Zenfone 5 tetap ditawarkan dengan harga yang terjangkau.
  • Asus Zenfone 5 dibawai dengan pengolah graifs dari PowerVR SGX544MP2 yang akan menyajikan visualisasi lebih menarik.
  • Memori internal yang dimiliki Asus Zenfone 5 sebesar 8 MP dan masih bisa diperluas dengan memori eksternal hingga kapasitas 64 GB.
  • Dimensi layar yang diusung Asus Zenfone 5 seluas 5 Inches berteknologi HD IPS capacitive touchscreen.

Kelemahan Asus Zenfone 5


  • Baterai yang ditanamkan memiliki kapasitas daya rendah membuatnya cepat habis dan jenis nya dalah non-removable yang tidak bisa dibuka tanpa membuka jeroannya dulu.
  • Android yang digunakan masih versi v.4.3 android JellyBean.

Harga Asus Zenfone 5


Harga Asus Zenfone 5 dilepas dipasar dengan harga sekitar 2 jutaan, lebih tepatnya Harga Asus Zenfone 5 adalah Rp 2.299.000,- . Harga Asus Zenfone 5 tersebut bisa saja berubah setiap saat. Semoga bermanfaat ^_^.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Comments system

Disqus Shortname